Hal-hal yang penting dan perlu diperhatikan seorang pelatih karate
Minggu, 19 Oktober 2014
0
komentar
Hal-hal yang
penting dan perlu diperhatikan seorang pelatih
1. Jika atlet istirahat (aktif) sedikitnya 3 (tiga hari) berturut-turut,
kondisi fisik akan kembali ke titik NOL, jika sudah terjadi ke titik NOL maka
akan sulit mengembalikan kondisi fisik yang bagus lagi. Hal inilah, yang
membuat atlet takut cidera karena jika
cidera otomtis akan istirahat berhari-hari bahkan berminggu-minggu ataupun
berbulan-bulan (tergantung berat dan jenis cidera), untuk mengembalikan kondisi
fisik yang bagus atlet harus mengikuti latihan khusus dan yang tentunya
latihannya berat dan menguras energi.
2. Perlu diketahui bahwah seorang pelatih harus memiliki psikologi yang
tinggi serta analisis yang tepat seperti contoh Josemorindoh, pelatih sepak
bola asal Argentina , bawah Jose bukan berasal dari pemain profesional namun
dia bermodal kan ilmu psikologi waktu kuliah dan pengalaman bermain di clup. Maka
untuk itu perlu membiasakan mengananalisis orang lain lewat sikap, tingkah laku
sehari-hari lalu baca buku untuk memahami lebih jauh tentang yang anda
analisis.
3. Seorang atlet profesional atau olahragawan memang sudah memiliki ahli
atau pelatih yang lengkap seperti pelatih psikologi khusus, pelatih
tehnik-taktik-pelatih fisik, ahlih gizi (dokter), ahlih masasae, bahkan pelatih
fisik untuk usia anak-anak dan pelatih fisik dewasa juga berbeda. Tetapi disini
setidaknya pelatih Daerah menguasai sedikit ilmu-ilmu seperti yang diatas,
misalnya dalam ilmu psikologi, pelatih tau bahwah atletnya sedang cemas, dan
cara menagani yaitu memberikan dukungan berupa pendekatan dan menyampaikan
petua-petuah. Dalam ilmu gizi misalnya, megetahui bahwa atllet yang berkulit
agak kekuningan perlu banyak memakan buah-buahan, poding yang pas untuk atlet, dll
4. Perlu
diketahu bahwa olahraga karate memerlukan kondisi fisik yang komleks, tidak
cukup hanya power, seperti angkat besi yang paling dominan adalah kekuatan,
renang, tidak terlalu di butuhkan pleksiblity, tetapi dalam karate semua ini
dibutuhkan.
5. Atau
pelatih Borussia Dortmund, Juergen Klopp (2013) mengistilahkan bahwa, seorang
atlet itu harus atraktif yaitu perpaduan antara kecepatan, kelincahan, daya
tahan, dan kekuatan. Artinya seorang atlet tidak cukup hanya mengandalkan
kecepatannya saja tetapi yang lainnya juga harus sempurna.
6. Pelatih
juga harus memperhatikan kecerdasan intelektual (IQ) atlet, agar atlet mendapat
prestasi puncang atlet karena di sana atlet mampu berpikir secara jenius untuk
mengalahkan lawan beratnya. Merancang tehnik-taktik dan strategi pada saat
bertanding secara singkat dan cepat. IQ juga akan mempercepat daya ingat atlet,
mempercepat daya tangkap waktu TC (Training Centere), menstabilkan emosi atlet,
dll.
Sumber: Latihan dan Melatih Karateka (2014)
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul:
Ditulis oleh Berman HS
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://vanbolon.blogspot.com/2014/10/hal-hal-yang-penting-dan-perlu_19.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Hal-hal yang penting dan perlu diperhatikan seorang pelatih karate
Ditulis oleh Berman HS
Rating Blog 5 dari 5